Ini Lho Cara Kerja Madu Diet – Madu diet bisa menjadi bagian yang tidak terpisahkan dari diet madu yang dilakukan oleh seseorang. Madu diet inilah yang nantinya akan dikonsumsi sebanyak 2 kali sehari dengan ukuran satu atau dua sendok makan sekali minum. Seperti yang sudah dipaparkan dalam artikel sebelumnya, bahwa waktu terbaik untuk minum madu diet adalah jelang tidur dan atau setelah makan.
No comments:
Post a Comment